TUGAS STUDI KASUS MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI
MANAJEMEN
(SIM)
Disusun Oleh:
Nama: Muhammad Ikhda Zakia Taqyudin
NPM: 2013-61-201-104
Nama: Muhammad Ikhda Zakia Taqyudin
NPM: 2013-61-201-104
PROGRAM
STUDI MANAJEMEN
FAKULTAS
EKONOMI
UNIVERSITAS
MUSAMUS MERAUKE
2015
1.
FREEWAY FORD
Jawaban Tugas Mata
Kuliah SIM ( Sistem Informasi Manajemen )
Terdapat Wacana Dalam Buku Halaman 24 Bagian1, Tentang Studi Kasus Dalam Perusahaan
Terdapat Wacana Dalam Buku Halaman 24 Bagian1, Tentang Studi Kasus Dalam Perusahaan
“ Freeway Ford “
1. Data adalah fakta atau kejadian yang jumlahnya banyak tapi belum memiliki makna tertentu, sedangkan informasi adalah sekumpulan data yang telah diolah menjadi fakta yang mempunyai makna tertentu.
Dalam wacana diberitahujan bahwa data-data yang dapat diambil adalah dimana manajer
penjualan ini hanya menggunakan sistem pengolahan transaksi,dan tidak memanfaatkan sepenuhnya informasi-informasi yang telah terkumpul dalam mengambil keputusan-keputusan. Freeway Ford memiliki catatan tanggal penjualan dari pemilik mobil yang setiap mereka jual. Dan dealer bekerja sama dengan asuransi mobil dimana catatan atau data VIN ( vehicle identificaton number ) ini dapat disimpan di CD dan dikirimkan ke dealer setiap 1 bulan sekali.
Sedangkan dapat disimpulkan juga pengertian informasi dari wacana dan perlu diketahui perusahaan ini memiliki 10 dealer yang setiap bilannya membeli 25 sampai 100 mobil bekas dari berbagai lokasi, namun sayang nya pembeli atau pemilik mobil hanya memakai tiga tahun sampai empat tahun berikutnya lalu akan dijual di tempat pelelangan yang di adakan secara resmi maupun pribadi.
2. Pembeli dapat mendatangi pelelangan mobil bekas yang diadakan oleh pihak-pihak resmi maupun pribadi, akan tetapi dalam membeli mobil bekas haruslah diperhatikan kondisi kendaraan. Nah dealer yang sudah mempunyai VIN untuk semua mobil bekas akan memberikan nya untuk pembeli agar dapat mengecek kondisi kendaraan. Untuk itu pentinglah kegunaan VIN, apabila dalam acara pelelangan tersebut tidak adanya VIN maka mintalah kepada pihak-pihak yang bersangkutan agar merasa aman dan tenang dalam membeli kendaraan bekas.
3. Pada dasarnya perusahaan Freeway Ford ini memiliki kekuranganatau kelemahan dalam kasus dealer yang slalu mengumpulkan data tapi tidak pernah mengolahnya menjadi informasi yang berguna, selain itu terkadang tidak tersedianya akses pembeli terhadap data identifikasi kendaraa. Hal ini menyebabkan keerugian yang cukup besar hingga ribuan dolar setiap bulanya, dan menurut saya apabila saran-saran yang sudah diberikan kepada perusahaan Freeway Ford ini dapat diterapkan dulu sehingga adanya perbaikan, setelah itu bolehlah menshare saran-saran tersebut dengan perusahaan –perusahaan dealer lainnya dan semoga dapat di terima dengan baik dan mendapatkan hasil yang lebih bagus.
1. Data adalah fakta atau kejadian yang jumlahnya banyak tapi belum memiliki makna tertentu, sedangkan informasi adalah sekumpulan data yang telah diolah menjadi fakta yang mempunyai makna tertentu.
Dalam wacana diberitahujan bahwa data-data yang dapat diambil adalah dimana manajer
penjualan ini hanya menggunakan sistem pengolahan transaksi,dan tidak memanfaatkan sepenuhnya informasi-informasi yang telah terkumpul dalam mengambil keputusan-keputusan. Freeway Ford memiliki catatan tanggal penjualan dari pemilik mobil yang setiap mereka jual. Dan dealer bekerja sama dengan asuransi mobil dimana catatan atau data VIN ( vehicle identificaton number ) ini dapat disimpan di CD dan dikirimkan ke dealer setiap 1 bulan sekali.
Sedangkan dapat disimpulkan juga pengertian informasi dari wacana dan perlu diketahui perusahaan ini memiliki 10 dealer yang setiap bilannya membeli 25 sampai 100 mobil bekas dari berbagai lokasi, namun sayang nya pembeli atau pemilik mobil hanya memakai tiga tahun sampai empat tahun berikutnya lalu akan dijual di tempat pelelangan yang di adakan secara resmi maupun pribadi.
2. Pembeli dapat mendatangi pelelangan mobil bekas yang diadakan oleh pihak-pihak resmi maupun pribadi, akan tetapi dalam membeli mobil bekas haruslah diperhatikan kondisi kendaraan. Nah dealer yang sudah mempunyai VIN untuk semua mobil bekas akan memberikan nya untuk pembeli agar dapat mengecek kondisi kendaraan. Untuk itu pentinglah kegunaan VIN, apabila dalam acara pelelangan tersebut tidak adanya VIN maka mintalah kepada pihak-pihak yang bersangkutan agar merasa aman dan tenang dalam membeli kendaraan bekas.
3. Pada dasarnya perusahaan Freeway Ford ini memiliki kekuranganatau kelemahan dalam kasus dealer yang slalu mengumpulkan data tapi tidak pernah mengolahnya menjadi informasi yang berguna, selain itu terkadang tidak tersedianya akses pembeli terhadap data identifikasi kendaraa. Hal ini menyebabkan keerugian yang cukup besar hingga ribuan dolar setiap bulanya, dan menurut saya apabila saran-saran yang sudah diberikan kepada perusahaan Freeway Ford ini dapat diterapkan dulu sehingga adanya perbaikan, setelah itu bolehlah menshare saran-saran tersebut dengan perusahaan –perusahaan dealer lainnya dan semoga dapat di terima dengan baik dan mendapatkan hasil yang lebih bagus.
2. Water Equipment Technology Company Di Mexiko
Jawaban Tugas Mata
Kuliah SIM ( Sistem Informasi Manajemen )
Terdapat Wacana Dalam Buku Halaman 55 Bagian1, Tentang Studi Kasus Dalam Perusahaan
Terdapat Wacana Dalam Buku Halaman 55 Bagian1, Tentang Studi Kasus Dalam Perusahaan
“ WATER EQUIPMENT TECHNOLOGY COMPANY DI
MEKSIKO “
Water
Equipment Technology Company (WETCO) adalah suatu perusahaan manufaktur sistem
pengolahan air limbah indusrti yang berbasis di Chicago. Perusahaan ini
beroperasi diseluruh dunia, termasuk Mexico City. Emilio Chavez adalah Direktur
utama dari WETCO Mexico, dan baru-baru ini telah memutuskan untuk menerapkan
SPIR. WETCO Mexico memiliki operasi komputer mainframe yang besar tetapi tidak
pernah memiliki suatu rencana informasi strategis. Chavez mengirimkan E-mail
(surat Elektronik) kepada angota komite eksekutif lain, memberitahukan mereka
mengenai maksudnya, dan menanyakan pendapat mereka. Dia telah menerima jawaban
dari seluruh tiga anggota: Benito Flores, wakil direktur manufaktur dan
penjualan; Juan Alfarez, wakil direktur keuangan; dan Betty Wilson, wakil
direktur sistem informasi. Direktur Chavez membaca jawaban –jawaban Email tersebut:
DarihBenito:
Saya telah banyak memikirkan SPIR sejak kita mendiskusikannya dalam pertemuan komite eksekutif terakhir. Saya ingin bagian manufaktur dan penjualan mengembangkan rencana strategis kami sendiri, terlepas dari semua bagian organisasi lain-termasuk bagian jasa informasi. Kami memiliki sejumlah besar peralatan komputer yang kami gunakan untuk aplikasi kami sendiri, dan kami harus memiliki kebebasan untuk merencanakan bagaimaana peralatan tersebut, dan peralatan tambahannya, akan digunakan dimasa depan. Biarkan Betty dan Juan berbuat hal yang sama –mengembangkan rencana strategis mereka sendiri sesuai keinginan mereka .
Saya telah banyak memikirkan SPIR sejak kita mendiskusikannya dalam pertemuan komite eksekutif terakhir. Saya ingin bagian manufaktur dan penjualan mengembangkan rencana strategis kami sendiri, terlepas dari semua bagian organisasi lain-termasuk bagian jasa informasi. Kami memiliki sejumlah besar peralatan komputer yang kami gunakan untuk aplikasi kami sendiri, dan kami harus memiliki kebebasan untuk merencanakan bagaimaana peralatan tersebut, dan peralatan tambahannya, akan digunakan dimasa depan. Biarkan Betty dan Juan berbuat hal yang sama –mengembangkan rencana strategis mereka sendiri sesuai keinginan mereka .
DarikJuan:
Terima kasih atas kesempatan untuk mengungkapkan pendapat saya. Saya pikir semua tiga wakil direktur harus bekerja sama dalam mengembangkan suatu rencana strategis. Kita memiliki hubungan kerja yang baik dan bekerja sama dalam aktifitas lain. Tidak ada alasan untuk menganggap bahwa suatu pendekatan SPIR bersama tidak akan berhasil
Terima kasih atas kesempatan untuk mengungkapkan pendapat saya. Saya pikir semua tiga wakil direktur harus bekerja sama dalam mengembangkan suatu rencana strategis. Kita memiliki hubungan kerja yang baik dan bekerja sama dalam aktifitas lain. Tidak ada alasan untuk menganggap bahwa suatu pendekatan SPIR bersama tidak akan berhasil
DaripBetty:
Jasa informasi harus menyiapkan rencana sumber daya informasi strategis untuk seluruh Polybac Mexico. Juan dan Benito telah memiliki banyak tanggungjawab dalam area mereka yang berharga bagi permasalahan jasa infromasi. Berikan jasa informasi seluruh tanggungjawab perencanaan strategis.
Jasa informasi harus menyiapkan rencana sumber daya informasi strategis untuk seluruh Polybac Mexico. Juan dan Benito telah memiliki banyak tanggungjawab dalam area mereka yang berharga bagi permasalahan jasa infromasi. Berikan jasa informasi seluruh tanggungjawab perencanaan strategis.
Setelah Chavez membaca
tiga jawaban itu, ia bersandar pada kursinya dan berkata :
“pertemuan komite eksekutif selanjutnya pasti akan semakin menarik.”Tugas
Anggaplah anda seorang konsultan, dan direktur Chavez telah meminta anda untuk memberi saran padanya mengenai pendekatan SPIR. Buatlah sebuah memo kepadanya yang mencangkup:
“pertemuan komite eksekutif selanjutnya pasti akan semakin menarik.”Tugas
Anggaplah anda seorang konsultan, dan direktur Chavez telah meminta anda untuk memberi saran padanya mengenai pendekatan SPIR. Buatlah sebuah memo kepadanya yang mencangkup:
Tugas:
1. Jelaskan
keunggulan dan keru gian dari masing2 pendekatan yang diberikan oleh setiap
wakil presiden?
Benito: dimana Benito merasa system yang sudah di pakainya
sangat baik dan yang lainnya harus mengikuti sistemnya tersebut. Benito merasa
memiliki sejumlah besar peralatan komputasi yang dipergunakan untuk aplikasi
sendiri dan aplikasinya tersebut sangat unggul dan baik dan dia sombong akan
aplikasinya sendiri sehingga ia merasa tidak perlu area lain memberitahukannnya
mengenai cara penggunaan system tersebut. Sehingga dia merasa Betty danJuan
harus memikirkan cara mengembangkan rencana strategis yang mereka anggap
sesuai. Benito termasuk orang yang egois.
Juan: dimana Juan adalah orang yang berpikir diposisi tengah
karena Juan merasa bukan dia saja yang bertanggung jawab atas aplikasi tersebut
sehingga Juan merasa mereka bertiga harus bekerja sama dalam melaksanakan
rencana tersebut dan mereka juga memiliki hubungan kerja yang baik dan
bekerjasama dalam aktifitas yang lain sehingga Juan merasa kalau mereka bertiga
bekerjasama maka sem ua dapat berjalan dengan baik.
Betty: dimana Betty adalah orang yang tidak mau tau karena
dia merasa itu bukan termasuk kedalam kerjaan dia. Sehingga dia tidak peduli
akan hal tersebut dan dia meminta agar Juan dan Benito pun tidak terlibat akan
hal tersebut karena dia merasa rekan2 nya memiliki tugas dan tanggung jawab
yang lain sehingga dia mengatakan serahkan saja semua kepada bagian perencaaan
strategi karena itu adalah tugas dan tanggung jawab beliau.
2. Pendekatan manakah yang sebaiknya diambil oleh WETCO
Meksiko dan mengapa?
Pendekatan Juan karena seperti yang dikatakan Juan bahwa
semua bagian itu memiliki pendekatan dan hubungan kerja sehingga bagian yang
satu dengan bagian yang lain harus saling bekerjasama agar perkerjaan tersebut
dapat berjalan dengan baik.
3. Bagaimana
sebaiknya rencana strategis sumber daya informasi di WETCO Meksiko akan berhubungan dengan anak perusahaan
WETCO yang lain?
Sebaiknya rencana strategis
sumber daya informasi di Wetco Meksiko itu saling berhungan antara perusahaan
satu dengan perusahaan yang lain sehingga apabila ada informasi yang penting
serta urgent dapat langsung di hubungkan antara perusahaan yang lain.
3.
CYBER U
Jawaban Tugas Mata
Kuliah SIM ( Sistem Informasi Manajemen )
Terdapat Wacana Dalam Buku Halaman 115 Bagian1, Tentang Studi Kasus Dalam Perusahaan
Terdapat Wacana Dalam Buku Halaman 115 Bagian1, Tentang Studi Kasus Dalam Perusahaan
“
CYBER U “
Dalam latihan ini anda akan
menerapkan konsep-konsep kantor maya pada penggunaan lab komputer dikampus
anda. Kebanyakan perguruan tinggi memiliki lab komputer yang di gunakan oleh
para mahasiswa. Lab-lab ini akan mendukung tugas mata kuliah, berlokasi
dikampus, memiliki jam-jam operasi yang berbeda-beda memberikan akses untuk
printer, menawarkan akses atas bantuan dalam menggunakan komputer dan peranti
lunak, dan memberikan unsur-unsur pendidikan lainnya. Akan tetapi mayoritas
mahasiswa dengan ini memiliki akses ke komputer dan jaringan di luar kampus dan
asrama-asrama.
Pertanyaannya menjadi, keunggulan ekonomis apakah yang dapat
direalisasikan jika kampus perguruan tinggi menerapkan konsep kantor maya untuk
kebutuhan komputasi mahasiswa?
Anda mungkin ingan memmbuat satu spreadsheet untuk melakukan
perbandingan sehingga anda dapat mendokumentasikan estimasi yang anda buat dan
juga melakukan perubahan-perubahan untuk mengukur pengaruh ekonomi dari
perubahan pada estimasi anda.
Pastikan anda memasukkan paling sedikit unsur-umsur berikut
ini :
1. Biaya pembelian
sebuah komputer dan printer bagi seorang mahasiswa
2. Biaya mahasiswa
dapat akses ke internet
3. Biaya lab
komputer
(dikalikan dengan jumlah lab yang didanai oleh Perguruan
tinggi)
a) Biaya peranti keras
komputer
b) Biaya peranti lunak komputer
c) Biaya asisten
lab
d) Biaya printer, kertas
dan catridge tinta
e) Biaya pendanaan
perguruan tinggi
Buatlah satu daftar untuk biaya-biaya situasi komputasi saat
ini di kampus anda dan daftar kedua untuk biaya-biaya yang didasarkan atas
kampus yang berpindah ke komputasi maya bagi para mahasiswanya.
Secara
umum Office Automation dapat didefinisikan sebagai otomatisasi proses bisnis
yang sebelumnya dilakukan secara manual (document-driven) menjadi otomatis
(electronic-driven) sehingga dokumen yang di-pergunakan dalam proses bisnis
tidak lagi dalam bentuk hardcopy, melainkan dalam bentuk elektronik.
Keuntungannya:
1. Pengurangan biaya fasilitas
2. Pengurangan biaya peralatan
3. Jaringan komunikasi formal
4. Pengurangan penghentian kerja
5. Kontribusi sosial
Empat keuntungan yang pertama adalah yang diterima perusahaan, yang kelima adalah keutungan seorang pegawai yang tadinya sulit memperoleh pekerjaan karena keterbatasan fisik.
Keuntungannya:
1. Pengurangan biaya fasilitas
2. Pengurangan biaya peralatan
3. Jaringan komunikasi formal
4. Pengurangan penghentian kerja
5. Kontribusi sosial
Empat keuntungan yang pertama adalah yang diterima perusahaan, yang kelima adalah keutungan seorang pegawai yang tadinya sulit memperoleh pekerjaan karena keterbatasan fisik.
Kerugiannya:
1. Rasa tidak memiliki
2. Takut kehilangan pekerjaan
3. Semangat kerja yang rendah
4. Ketegangan keluarga
semua kerugian adalah kerugian pegawai. agar implementasi office automation berhasil, perusahaan harus memperhatikan faktor-faktor tersebut.
Strategi Implementasi:
1.Sediakan sumber daya komputer
2. Sediakan sumber daya ke akses informasi
3. Sediakan perlengkapan nonkomputer
4. Gunakan konferensi telepon atau video
5. Jadualkan pertemuan rutin
6. Lakukan rutinitas kerja
lima strategi yang pertama tanggung jawab perusahaan. strategi yang kelima adalah tanggung jawab pegawai .
Pertanyaannya menjadi, keunggulan ekonomis apakah yang dapat direalisasikan jika kampus perguruan tinggi menerapkan konsep kantor maya untuk kebutuhan komputasi mahasiswa?
Kondisi yang terjadi:
Jumlah mahasiswa = 100 orang
Jumlah Komputer yang disediakan = 30 unit
Jumlah Netbook yang diberikan = 100 unit
Pemasukan diambil dari biaya SPP mahasiswa
Sistem anggaran dihitung dalan kurun waktu pertama, untuk tahun pertama
1. Rasa tidak memiliki
2. Takut kehilangan pekerjaan
3. Semangat kerja yang rendah
4. Ketegangan keluarga
semua kerugian adalah kerugian pegawai. agar implementasi office automation berhasil, perusahaan harus memperhatikan faktor-faktor tersebut.
Strategi Implementasi:
1.Sediakan sumber daya komputer
2. Sediakan sumber daya ke akses informasi
3. Sediakan perlengkapan nonkomputer
4. Gunakan konferensi telepon atau video
5. Jadualkan pertemuan rutin
6. Lakukan rutinitas kerja
lima strategi yang pertama tanggung jawab perusahaan. strategi yang kelima adalah tanggung jawab pegawai .
Pertanyaannya menjadi, keunggulan ekonomis apakah yang dapat direalisasikan jika kampus perguruan tinggi menerapkan konsep kantor maya untuk kebutuhan komputasi mahasiswa?
Kondisi yang terjadi:
Jumlah mahasiswa = 100 orang
Jumlah Komputer yang disediakan = 30 unit
Jumlah Netbook yang diberikan = 100 unit
Pemasukan diambil dari biaya SPP mahasiswa
Sistem anggaran dihitung dalan kurun waktu pertama, untuk tahun pertama
Pemasukan Biaya:
1 Mahasiswa = Rp15.000.000,-
untuk biaya perkuliahan semester 1
Jadi …
100 X Rp15.000.000,- = Rp1.500.000.000
Konsep Kantor Maya disini adalah:
Bagaimana mahasiswa dapat menggunakan fasilitas yang diberikan oleh Perguran Tinggi untuk dapat menunjang kegiatan belajar.
Bagaimana mahasiswa dapat memanfaatkan akses internet yang disediakan oleh Perguruan Tinggi, tanpa harus menunggu jadwal kuliah di lab.
1 Mahasiswa = Rp15.000.000,-
untuk biaya perkuliahan semester 1
Jadi …
100 X Rp15.000.000,- = Rp1.500.000.000
Konsep Kantor Maya disini adalah:
Bagaimana mahasiswa dapat menggunakan fasilitas yang diberikan oleh Perguran Tinggi untuk dapat menunjang kegiatan belajar.
Bagaimana mahasiswa dapat memanfaatkan akses internet yang disediakan oleh Perguruan Tinggi, tanpa harus menunggu jadwal kuliah di lab.
TABEL ANGGARAN KOMPUTASI
|
|||
Pra Kantor Maya
|
|||
Jumlah Kebutuhan
|
Deskripsi
|
Harga Satuan
|
Jumlah
|
30 unit
|
Komputer dan Meja
|
@Rp7.000.000,-/unit
|
210,000,000
|
Paket 30 unit
|
Software
|
15,000,000
|
|
Biaya Listrik
|
@Rp4.000.000,-/bulan
|
48,000,000
|
|
Biaya Telepon
|
@Rp1.000.000,-/bulan
|
12,000,000
|
|
20 unit
|
Alat-alat listrik
|
3,000,000
|
|
2 unit
|
AC
|
@Rp6.000.000,-/unit
|
12,000,000
|
1 unit
|
Loker Mahasiswa
|
5,000,000
|
|
1 unit
|
Lemari - Rak Server
|
5,000,000
|
|
1 unit
|
Lemari Arsip
|
1,000,000
|
|
2 unit
|
Printer
|
800,000
|
|
1 unit
|
Scanner
|
1,000,000
|
|
1 unit
|
LCD Projector
|
1,200,000
|
|
12 rim
|
Kertas
|
4,000,000
|
|
Tinta
|
1,500,000
|
||
Alat Tulis Kantor
|
500,000
|
||
1 unit
|
Telepon
|
250,000
|
|
1 orang
|
Pegawai
|
@Rp1.500.000,-/bulan
|
18,000,000
|
1 orang
|
Teknisi Reparasi Komputer
|
@Rp2.000.000,-/bulan
|
24,000,000
|
1 orang
|
Teknisi Komputasi Komputer
|
@Rp300.000,-/unit
|
6,000,000
|
Biaya perawatan
|
@Rp2.000.000,-/bulan
|
24,000,000
|
|
Biaya tak terduga
|
5,000,000
|
||
TOTAL
|
397,250,000
|
TABEL ANGGARAN KOMPUTASI
|
|||
Pasca Kantor Maya
|
|||
Jumlah Kebutuhan
|
Deskripsi
|
Harga Satuan
|
Jumlah
|
100 unit
|
Netbook
|
@Rp2.500.000,-/unit
|
250,000,000
|
Paket 100 unit
|
Software
|
50,000,000
|
|
Biaya Listrik
|
@Rp125.000,-/bulan
|
1,500,000
|
|
50 unit
|
Alat-alat listrik
|
500,000
|
|
1 unit
|
Lemari - Rak Server
|
5,000,000
|
|
2 unit
|
Printer
|
800,000
|
|
1 unit
|
Scanner
|
1,000,000
|
|
12 rim
|
Kertas
|
4,000,000
|
|
Tinta
|
1,500,000
|
||
Alat Tulis Kantor
|
500,000
|
||
1 orang
|
Teknisi
|
@Rp2.000.000,-/bulan
|
24,000,000
|
5 unit
|
Hotspot
|
2,000,000
|
|
Internet Provider
|
@Rp500.000,-/bulan
|
6,000,000
|
|
Biaya Perawatan
|
5,000,000
|
||
Biaya tak terduga
|
2,000,000
|
||
1 unit
|
LCD
|
1,200,000
|
|
TOTAL
|
353,800,000
|
JADI :
Keuntungan ekonomis yang didapat setelah menerapkan Konsep Kantor Maya, yaitu:
Biaya Fasilitas PRA penerapan Konsep Kantor Maya
Biaya Fasilitas PASCA penerapan Konsep Kantor Maya